Ustaz, selama ini saya sering mendengar istilah darurat dan beberapa hal yang dilarang menjadi boleh dalam kondisi darurat. Sebenarnya apa yang dimaksud dengan darurat? Apakah betul yang haram menjadi boleh karena darurat? Mohon penjelasannya, Ustaz.